HARITA.ID - Ratusan masa yang tergabung dari Gerakan Rakyat Cilegon (GRC) menggelar aksi deminstrasi di depan pintu masuk PT Nutrindo Bogarasa Mayora Group Mills, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon, Rabu 26 Februari 2025. Koordinator Aksi Masa, Eko Budi mengatakan, aksi unjuk...
HARITA.ID – Media massa lokal memainkan peran penting dalam menyampaikan informasi yang relevan dan aktual kepada masyarakat. Di kota seperti Cilegon, yang memiliki dinamika sosial, ekonomi, dan budaya yang khas, media lokal menjadi penghubung yang vital antara pemerintah dan warga....
HARITA.ID - Walikota dan Wakil Walikota Cilegon terpilih Robinsar dan Fajar Hadi Prabowo, prihatin dengan kondisi keuangan Pemkot Cilegon yang tengah mengalami defisit. Seperti diketahui, Pemkot Cilegon mengalami defisit anggaran hingga ratusan miliar rupiah pada 2024 lalu, sehingga meninggalkan utang....
CILEGON, - (BTP) - Ketua Kelompok Masyarakat (Pokmas) Kelurahan Panggung Rawi, Amiruddin Ma'ruf, menyampaikan apresiasinya kepada masyarakat yang telah memberikan kepercayaan kepada dirinya untuk mengemban amanah sebagai Ketua Pokmas. “Saya mengucapkan terima kasih kepada warga masyarakat Kelurahan Panggung Rawi yang...
CILEGON – Padepokan Satria Panca Buana yang baru saja diresmikan, diharapkan dapat memberikan kontribusi signifikan terhadap kemajuan dan pelestarian seni budaya Bandrong di Kota Cilegon. Ketua Padepokan, Amirudin Ma'ruf mengatakan, bahwa keberadaan padepokan ini bertujuan untuk menjadi salah satu pusat...
HARITA.ID - Walikota Cilegon Helldy Agustian memberikan apresiasi terhadap kinerja Kapolres Cilegon, AKBP Kemas Indra Natanegara beserta jajaranya yang sudah melakukan penetapan lima orang tersangka dalam penculikan dan pembunuhan terhadap anak kecil yang berinisial APH. Hal tersebut diungkapkan oleh Walikota...
HARITA.ID- Pemerintah Kota Cilegon, melalui Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra), menyelenggarakan Pelatihan Pengurusan Jenazah Tingkat Kota Cilegon, di Aula Diskominfo, Kota Cilegon, Senin, 19 Agustus 2024. Acara dibuka Wali Kota Cilegon Helldy Agustian dan dihadiri Asda I Kota Cilegon Tatang Muftadi,...
HARITA.ID- Wali Kota Cilegon, Helldy Agustian, melakukan pengawasan langsung terhadap pelaksanaan program Pilot Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digelar di tiga sekolah pada Senin, 19 Agustus 2024. Kegiatan yang berlangsung di SDN Samangraya I, Kecamatan Citangkil, tersebut didampingi oleh Asisten...
HARITA.ID- Dalam rangka mempersiapkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79, Wali Kota Cilegon Helldy Agustian secara resmi mengukuhkan 55 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Cilegon. Acara yang berlangsung dii Aula DPRD Kota Cilegon ini menjadi...
HARITA.ID- PT Krakatau Steel (Persero) Tbk dan KSO TIMAS - PPS melakukan penandatanganan Perjanjian Pengadaan Pipa Proyek Pekerjaan Konstruksi Terintegrasi Rancang dan Bangun Pembangunan Pipa Transmisi Gas Bumi Cirebon-Semarang Tahap 2 (Ruas Batang–Cirebon–Kandang Haur Timur) pada Jumat, 16 Agustus 2024...